Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

- Admin

Kamis, 30 November 2023 - 13:33 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATARAKYAT. info, PANGKEP | Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian(Diskominfo SP) Pangkep, melaksanakan sosialisasi website Komunitas Informasi Masyarakat (KIM), di ruang rapat Wakil Bupati Pangkep, Kamis (30/11/2023).

Sosialisasi dibuka oleh asisten administrasi umum Pemkab Pangkep, Abbas Hasan. Dihadiri Kadis Kominfo SP, Syamsurya Syam, Kabid IKP, Edi Suharyadi, Perwakilan Kepala Desa dan Camat.

Abbas Hasan mengatakan, Sesuai dengan isi Undang-undang Keterbukaan Informasi Publik(KIP) nomor 14 tahun 2008 pasal 9 ayat 4 yang berbunyi, Kewajiban menyebarluaskan informasi publik sebagaimana dimaksud pada ayat (1) disampaikan dengan cara yang mudah dijangkau oleh masyarakat dan dalam bahasa yang mudah di pahami.

“Diskominfo SP menindaklanjuti UU nomor 14 terkait keterbukaan informasi publik, untuk mengurangi dampak negatif penggunaan media elektronik. Informasi menjadi hal yang sangat vital dalam pembangunan pemerintahan, dengan hadirnya KIM di desa/kelurahan bisa mengontrol informasi hoax/negatif dan menginformasikan kepada luar terkait kondisi pembangunan pemerintahannya di desa,” jelas Abbas Hasan.

Sementara Kabid IKP Diskominfo SP, Edi Suharyadi, mengatakan bahwa KIM merupakan turunan dari KIP yang Penjabarannya UU KIP nomor 4 tahun 2008.

“KIM dibentuk dan diperuntukkan bagi masyarakat. Dinas Kominfo hany, KIM dikelola langsung masayarakat,”tutur Edi Suharyadi. (Jufri/mr)

Penulis : Jufri

Editor : Ikbal

Berita Terkait

KPU Makassar Sosialisasi Bakal Calon Perseorangan untuk Pilwalkot 2024, Ini Syaratnya! 
Peduli Korban Banjir, Lantamal VI Makassar Salurkan Bantuan Logistik ke Kabupaten Luwu
Diduga Jual BBM Bersubsidi Jenis Solar Ke Mafia BBM, Ini Penjelasan Pengawas Shift 2 SPBU 73.902.01
Kerusakan Sekolah Terdampak Bencana Banjir, Kadisdik Iqbal Nadjamuddin Minta Kepsek Buat Laporan
Konsisten Jalankan Program TJSL, Huadi Group Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Miris! Tak Pedulikan Pencemaran Lingkungan, Kabid LH Kabupaten Deli Serdang Abaikan Awak Media
Berbagi Tiap Jumat, Huadi Group Mendapat Apresiasi dari Jemaah Masjid
Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Berita Terbaru

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 19:44 WITA

KPU Makassar Sosialisasi Bakal Calon Perseorangan untuk Pilwalkot 2024, Ini Syaratnya! 

Senin, 6 Mei 2024 - 16:45 WITA

Peduli Korban Banjir, Lantamal VI Makassar Salurkan Bantuan Logistik ke Kabupaten Luwu

Senin, 6 Mei 2024 - 16:12 WITA

Diduga Jual BBM Bersubsidi Jenis Solar Ke Mafia BBM, Ini Penjelasan Pengawas Shift 2 SPBU 73.902.01

Senin, 6 Mei 2024 - 14:34 WITA

Konsisten Jalankan Program TJSL, Huadi Group Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Senin, 6 Mei 2024 - 14:26 WITA

Miris! Tak Pedulikan Pencemaran Lingkungan, Kabid LH Kabupaten Deli Serdang Abaikan Awak Media

Senin, 6 Mei 2024 - 00:52 WITA

Berbagi Tiap Jumat, Huadi Group Mendapat Apresiasi dari Jemaah Masjid

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 15:23 WITA

KPU Bantaeng Gelar Seleksi Sayembara Maskot untuk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati, Ini Hadiahnya!

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA