Gelar Konsolidasi Nasional, DPN PERADMI Lahirkan RTL untuk Pengembangan Organisasi

- Admin

Sabtu, 9 Desember 2023 - 12:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAYARAKAT. info, MAKASSAR | Dewan Pimpinan Nasional ( DPN ) dan Perkumpulan Advokat Muslim Indonesia ( PERADMI ) sukses mengelar Konsolidasi Nasional Ke-2 Tahun 2023 di Kantor DPN PERADMI  di Ruko Citraland Hertasning Makassar, Jumat (8/12/2023) kemarin.

Diketahui bahwa Konsolidasi tersebut, menghadirkan ratusan Advokat dari seluruh Perwakilan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PRADMI tingkat Provinsi dan perwakilan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PERADMI di tingkat Kabupaten Kota.

Konsolidasi Nasional yang di gelar oleh DPN PERADMI Makassar ini akan melahirkan rencana tindak lanjut atau RTL untuk pengembangan organisasi yang lebih baik dan profesional.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Umum DPN PERADMI, DR.Muhammad Nur,SH,M.Pd, MH, mengatakan jika tema yang di usung oleh PERADMI ini merupakan suatu bukti dan komitmen dari ratusan Advokat PERADMI yang hadir pada Konsolidasi Nasional.

BACA JUGA :  Komitmen untuk Mempercepat Penurunan Stunting, Pemprov Sulsel Menggelar Kegiatan Sosialisasi Kampanye Percepatan Penurunan Stunting

Menurutnya, untuk mendukung DPW PERADMI ini akan menjalankan program Pendidikan Khusus Profesi Advokat ( PKPA ) dan Ujian Profesi Advokat ( UPA ) dengan kordinasi DPN PERADMI.

Dirinya menegaskan bahwa tidak akan meninggalkan Advokat PERADMI ketika tersandung masalah dalam membela Kliennya, DPN PERADMI, DPW, hingga DPD PERADMI yang ada di seluruh Indonesia.

Diapun berharap agar Advokat PERADMI di seluruh Indonesia bersatu dengan memperkuat kordinasi atau komunikasi yang baik, dalam setiap waktu termasuk saat menjalankan aktifitas dalam penanganan kasus baik perdata maupun pidana.

Setelah Konsolidasi Nasional, dalam waktu dekat ini akan dilanjutkan Pelantikan Pengurus DPW dan DPD PERADMI di seluruh Indonesia dan akan di SK kan langsung oleh DPN PERADMI.

 

 

Editor : Redaksi

Berita Terkait

KPU Makassar Sosialisasi Bakal Calon Perseorangan untuk Pilwalkot 2024, Ini Syaratnya! 
Peduli Korban Banjir, Lantamal VI Makassar Salurkan Bantuan Logistik ke Kabupaten Luwu
Diduga Jual BBM Bersubsidi Jenis Solar Ke Mafia BBM, Ini Penjelasan Pengawas Shift 2 SPBU 73.902.01
Kerusakan Sekolah Terdampak Bencana Banjir, Kadisdik Iqbal Nadjamuddin Minta Kepsek Buat Laporan
Konsisten Jalankan Program TJSL, Huadi Group Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Miris! Tak Pedulikan Pencemaran Lingkungan, Kabid LH Kabupaten Deli Serdang Abaikan Awak Media
Berbagi Tiap Jumat, Huadi Group Mendapat Apresiasi dari Jemaah Masjid
Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Berita Terbaru

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 19:44 WITA

KPU Makassar Sosialisasi Bakal Calon Perseorangan untuk Pilwalkot 2024, Ini Syaratnya! 

Senin, 6 Mei 2024 - 16:45 WITA

Peduli Korban Banjir, Lantamal VI Makassar Salurkan Bantuan Logistik ke Kabupaten Luwu

Senin, 6 Mei 2024 - 16:12 WITA

Diduga Jual BBM Bersubsidi Jenis Solar Ke Mafia BBM, Ini Penjelasan Pengawas Shift 2 SPBU 73.902.01

Senin, 6 Mei 2024 - 14:34 WITA

Konsisten Jalankan Program TJSL, Huadi Group Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Senin, 6 Mei 2024 - 14:26 WITA

Miris! Tak Pedulikan Pencemaran Lingkungan, Kabid LH Kabupaten Deli Serdang Abaikan Awak Media

Senin, 6 Mei 2024 - 00:52 WITA

Berbagi Tiap Jumat, Huadi Group Mendapat Apresiasi dari Jemaah Masjid

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 15:23 WITA

KPU Bantaeng Gelar Seleksi Sayembara Maskot untuk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati, Ini Hadiahnya!

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA