Ketum PPWI Hadiri Acara Corporate Gathering yang Diselenggarakan Sango Hotel Management

- Editor

Jumat, 12 Mei 2023 - 17:33 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATARAKYAT.info, JAKARTA | Ketua Umum Persatuan Pewarta Warga Indonesia (Ketum PPWI), Wilson Lalengke, menghadiri acara corporate gathering yang diselenggarakan Sango Hotel Management, bertempat di Hotel Sunlake, Sunter, Jakarta Utara, Jumat, 12 Mei 2023. Wilson Lalengke hadir bersama istri dan keluarga atas undangan persahabatan dari GM Hotel Sunlake, Ferry Febriari.

“Terima kasih atas kehadiran Pak Wilson Lalengke dan keluarga di acara corporate gathering ini. Kami sangat senang Bapak bisa datang dan menyaksikan acara malam ini,” kata Bang Ferry, sapaan akrab Ferry Febriari, saat menyambut kedatangan Ketum PPWI.

Lebih lanjut, Ferry yang murah senyum itu menjelaskan bahwa tujuan utama diadakannya acara tersebut adalah sebagai ajang temu silahturami keluarga besar perusahaan Sango Hotel Management (SHM) dengan para relasi. Juga, sekaligus sebagai acara halal bi halal, ajang bertemu bermaaf-maafan satu dengan lainnya.

Dia juga menginformasikan tentang perkembangan usaha perhotelan yang dikelola oleh SHM, terutama Hotel Sunlake Sunter Jakarta Utara. “Kita senantiasa meng-upgrade fasilitas hotel sesuai perkembangan teknologi agar memberi kepuasan maksimal kepada para tamu kehormatan kami,” tutur Ferry penuh semangat.

Merespon penerimaan hangat dari sang tuan rumah, Wilson Lalengke menyampaikan selamat dan sukses untuk Sango Hotel Management, khususnya Hotel Sunlake Sunter Jakarta. “Terima kasih atas undangannya, selamat dan sukses selalu untuk Hotel Sunlake Sunter Jakarta,” kata tokoh pers nasional itu.

Acara Corporate Gathering SHM diisi dengan makan malam bersama sambil disuguhkan berbagai penampilan seni kreasi dari para staf dan karyawan hotel. Kegiatan yang dihadiri hampir 200-an undangan itu dimulai sejak pukul 17.30 hingga 21.30 WIB. (iwn/mr)

Berita Terkait

Bawaslu Kecamatan Bastem Utara Menggelar Kegiatan  Pengawasan Partisipatif  dalam Pemilukada 2024
Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo
Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat
Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah
Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene
Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Berita Terbaru

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 07:01 WITA

Bawaslu Kecamatan Bastem Utara Menggelar Kegiatan  Pengawasan Partisipatif  dalam Pemilukada 2024

Jumat, 22 November 2024 - 11:37 WITA

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Jumat, 22 November 2024 - 00:42 WITA

Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo

Selasa, 19 November 2024 - 07:18 WITA

Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 04:32 WITA

Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning

Kamis, 14 November 2024 - 06:41 WITA

Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene

Jumat, 8 November 2024 - 15:04 WITA

Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Kamis, 7 November 2024 - 15:59 WITA

Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA