Polwan Polres Enrekang Gelar Ziarah dan Tabur Bunga di TMP Massenrempulu Menyambut Hari Jadi Polwan RI Ke – 76

- Editor

Kamis, 22 Agustus 2024 - 05:44 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATARAKYAT.info, ENREKANG | Menyambut hari jadi Polwan RI ke-76, jajaran Polwan Polres Enrekang melaksanakan ziarah ke Taman Makam Pahlawan Massenrempulu, Enrekang. Kamis (21/08/2024)

Kegiatan ziarah makam di TMP Massenrempulu dipimpin langsung oleh Aipda Ernawati dengan dihadiri seluruh Polwan dijajaran Polres Enrekang.

Prosesi kegiatan Ziarah Makam tersebut diawali dengan penghormatan dihalaman TMP Massenrempulu kemudian  dilanjutkan dengan pembacaan doa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah para Polwan Polres Enrekang melakukan tabur bunga ke makam para pahlawan serta makam tokoh Polri yang telah gugur.

Salah satu anggota Polwan Brigpol Serli Jabir mejelaskan “ Ziarah dan tabur bunga oleh jajaran Polwan Polres Enrekang di TMP Massenrempulu ini merupakan wujud penghargaan kepada para pahlawan yang telah gugur dalam berjuang untuk bangsa , juga rangkaian kegiatan menyambut hari jadi Polwan RI ke – 76,” ujar Serli.

BACA JUGA :  Naker Award Tahun 2024, Sulsel Raih 2 Penghargaan dari Kementrian Ketenagakerjaan RI

Pada kesempatan yang sama Brigpol Dewi Nursani S.H., menambah bahwa harapannya melalui ziarah ini dapat memotivasi para rekan Polwan Polres Enrekang agar dapat melaksanakan tugas dengan sebaik baiknya menuju Polri yang Presisi.

“Pada tahun ini , Hari jadi Polwan Republik Indonesia mengusung tema Polwan Presisi Mendukung Percepatan Transpormasi Ekonomi Yang Inklusif dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas . sehingga harapan kita rangkaian kegiatan ini menjadi motivasi untuk terus bekerja dengan sebaik baiknya” Ungkap Dewi Nursani. (@_mr)

Penulis : Risal Num Arsil Ngatta

Editor : Adhitya Eka

Berita Terkait

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo
Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat
Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah
Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene
Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya

Berita Terbaru

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 11:37 WITA

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Jumat, 22 November 2024 - 00:42 WITA

Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo

Selasa, 19 November 2024 - 07:18 WITA

Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 04:32 WITA

Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning

Sabtu, 16 November 2024 - 21:04 WITA

Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah

Jumat, 8 November 2024 - 15:04 WITA

Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Kamis, 7 November 2024 - 15:59 WITA

Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya

Rabu, 6 November 2024 - 00:16 WITA

Tiga Pria Kedapatan Membawa Miras Jenis Ballo Diamankan Personil Polsek Tamalate

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA