Sidrap Lumbung Pangan dan Benih Unggul, Ramli Manong:Bikin Petani Jadi Sejahtera

- Editor

Kamis, 20 Juni 2024 - 06:04 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATARAKYAT.info, SIDRAP | Sebutan Sidrap sebagai lumbung pangan masih sebatas slogan saja, belum memberikan efek kesejahteraan bagi petaninya atau masyarakat nya. Sebutan lumbung pangan harusnya identik dengan kesejahteraan karena melimpah nya hasil pertaniannya, tapi itu malah sebaliknya.

Ramli Manong sebagai penggiat pertanian berharap pola pertanian Sidrap harus dirubah, selain sebagai lumbung pangan, juga harus jadi lumbung benih atau pusat perbenihan padi di Sulsel. (19/6/2024)

Petani harus didorong untuk menghasilkan kualitas beras premium, juga diiringi dengan pembuatan benih padi yang berkualitas tinggi sesuai kebutuhan pasar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Mantan Manajer PSM Makassar ini, kedua pola pengembangan ini dapat mengantarkan petani dan masyarakat menjadi sejahtera karena memiliki nilai jual yang tinggi.

” Jika separuh hasil padi dijadikan benih unggul, maka nilai jualnya bisa dua kali lipat dari harga gabah biasa. Begitu juga berasnya “. Jelas Ramli Manong.

BACA JUGA :  Akibat Longsor di Mallawa Maros Jalan Ditutup Total, Ini Imbauan Kasat Lantas

Ramli Manong yang juga mantan aktivis Ikatan Senat Mahasiswa Pertanian Indonesia (ISMPI) Unhas ini, juga dorong petani untuk menghasilkan produk pertanian organik. Karena produk beras organik juga sangat mahal, bisa dua sampai tiga kali lipat dari harga beras biasa. Karena untuk menghasilkan produk organik biaya pupuknya juga relatif jauh lebih murah dari pupuk kimia.

Untuk itu, tugas pemerintah kedepan adalah bagaimana kembali menjadikan Sidrap sebagai lumbung padi atau pusat benih unggul dan beras premium ataupun beras organik.

Mantan Wakil Ketua Senat Pertanian Unhas ini merasa yakin dengan program ini, kita dapat membuat petani menjadi sejahtera dan hidupnya semakin bahagia. (@mr)

Penulis : Risal Num Atwan

Editor : Adhitya Eka

Berita Terkait

Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat
Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah
Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene
Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya
Tiga Pria Kedapatan Membawa Miras Jenis Ballo Diamankan Personil Polsek Tamalate
Mewujudkan Kota Medan yang Tertib Berlalu Lintas, Masyarakat Mendukung Penegakan Hukum Satlantas Polrestabes Medan

Berita Terbaru

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 07:18 WITA

Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 04:32 WITA

Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning

Sabtu, 16 November 2024 - 21:04 WITA

Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah

Kamis, 14 November 2024 - 06:41 WITA

Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene

Jumat, 8 November 2024 - 15:04 WITA

Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Rabu, 6 November 2024 - 00:16 WITA

Tiga Pria Kedapatan Membawa Miras Jenis Ballo Diamankan Personil Polsek Tamalate

Rabu, 6 November 2024 - 00:04 WITA

Mewujudkan Kota Medan yang Tertib Berlalu Lintas, Masyarakat Mendukung Penegakan Hukum Satlantas Polrestabes Medan

Selasa, 5 November 2024 - 07:36 WITA

Mantap !!! Unit Tipikor Reskrim Polrestabes Makassar Ungkap Kasus Kredit Fiktif, Kerugian Negara Capai Rp 60 Miliar

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA