Bupati Didampingi Wabup Maros Terima Penghargaan Adipura ke-8

- Editor

Rabu, 6 Maret 2024 - 21:58 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATARAKYAT.info, MAROS  | Bertempat di Gedung Manggala Wanabhakti, Selasa (05/03/2024), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) RI menyerahkan Penghargaan Adipura Tahun 2023 kepada kabupaten/kota yang dinilai berhasil mengelola kebersihan dan lingkungan hidup di wilayahnya masing-masing.

Maros kembali dianugerahi Penghargaan Prestisius Bidang Kebersihan untuk Kategori Kota Kecil yang ke-8 kalinya bersama sejumlah daerah lainnya di Indonesia.

Bupati Maros HAS Chaidir Syam bersama Wakil Bupati HjSuhartina Bohari yang langsung hadir dan menerima penghargaan tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Maros didampingi Wakil Bupati menyampaikan rasa syukur atas Raihan Penghargaan Adipura yang kembali direngkuh Kabupaten Maros.

“Ini merupakan Penghargaan Adipura yang ke-8 kali untuk Kabupaten Maros. Sebuah catatan apik dan membanggakan bagi kita semua dan sudah sepatutnya untuk terus kita pertahankan dan kita tingkatkan. Tak lupa saya sampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas dukungan dari berbagai elemen atas pencapaian ini,” tutur Bupati.

Hal senada disampaikan Wakil Bupati Hj Suhartina Bohari, “Prestasi yang telah diraih ini merupakan hasil upaya kolaboratif antara seluruh pihak terkait, baik itu Pemerintah Daerah, masyarakat, para pemerhati lingkungan dan unsur-unsur lainnya, karenanya, kita tidak harus jumawa dalam hal ini, mari kita senantiasa menjaga kelestarian lingkungan hidup dan menjadikan pola hidup bersih dan sehat sebagai bagian dari budaya kita “ ungkap Wabup cantik tersebut.

BACA JUGA :  Presiden Jokowi Pastikan Stok Beras Nasional Jelang Ramadhan Baik

Untuk peraih penghargaan Adipura 2023 mengalami peningkatan yang cukup signifikan signifikan dibandingkan tahun sebelumnya yakni dari 80 kabupaten/kota tahun lalu, menjadi 106 kabupaten/kota tahun ini.

Demikian halnya dengan Kinerja pengelolaan sampah, berdasarkan hasil penilaian yang dilakukan pada Adipura tahun 2023 sebanyak 63 daerah mengalami peningkatan dibanding tahun sebelumnya.

Adipura yang merupakan penghargaan bagi kota yang berhasil dalam bidang kebersihan, serta pengelolaan lingkungan perkotaan dengan membangun partisipasi aktif seluruh lapisan masyarakat untuk berperan menyelaraskan pembangunan ekonomi hijau, fungsi sosial dan fungsi ekonomi pembangunan dengan menerapkan prinsip tata pemerintah yang baik bagi kota berkelanjutan. (@mr)

Penulis : Arjun

Editor : Adhitya Eka

Berita Terkait

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo
Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat
Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah
Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene
Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya
Tag :

Berita Terbaru

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 11:37 WITA

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Jumat, 22 November 2024 - 00:42 WITA

Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo

Selasa, 19 November 2024 - 07:18 WITA

Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 04:32 WITA

Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning

Sabtu, 16 November 2024 - 21:04 WITA

Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah

Jumat, 8 November 2024 - 15:04 WITA

Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Kamis, 7 November 2024 - 15:59 WITA

Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya

Rabu, 6 November 2024 - 00:16 WITA

Tiga Pria Kedapatan Membawa Miras Jenis Ballo Diamankan Personil Polsek Tamalate

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA