Ketua Bidang Pertanian KNPI Jeneponto, Dadan Harap Putra Asli Daerah di Jadikan Pj Bupati

- Editor

Minggu, 10 Desember 2023 - 19:38 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAYARAKAT. info, JENEPONTO | Seleksi pemilihan Pj Bupati Jeneponto menjadi perbincangan lantaran di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Republik Indonesia telah memunculkan nama terkuat untuk menjadi Pj Bupati Jeneponto mendatang.

Tetapi nama yang muncul itu menuai pro dan kontra dikalangan publik. Lantaran sejumlah tokoh pemuda Jeneponto yang menolak Pj Bupati, setelah Risnandar Mahiwa menerima DIPA 2024 dari Mendagri Tito Karnavian di beberapa waktu lalu.

Bahkan Risnandar Mahiwa juga digadang-gadang menjadi calon terkuat sebagai Pj Bupati Jeneponto yang mengalahkan nama-nama yang sudah diusung sebagai Kompetitornya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui bahwa Risnandar merupakan Pria kelahiran Luwu Banggai, Sulawesi Tengah. Tetapi tak sedikit pula ada yang menerima kehadiran Risnandar, karena dianggap bukan orang asli Jeneponto.

Menanggapi hal itu, Rihasdiman atau akrab disapa Dadan selaku Ketua Bidang Pertanian di KNPI Jeneponto, ia mengatakan bahwa adanya nama Risnandar ini menjadi persoalan di Jeneponto, apabila pemerintah pusat meloloskan Pj Bupati yang bukan asli Putra Daerah Jeneponto.

“Jika keputusan ini benar-benar terjadi maka akan menimbulkan Pro dan Kontra di berbagai kalangan masyarakat. Karena sebagai Putra daerah, tentu saya sangat berharap ke Pemerintah Pusat agar yang menjadi Pj Jeneponto mendatang  harus Putra Daerah,” tegas kepada Matarakyat melalui Via Whatsapp, Minggu (10/12/2023).

BACA JUGA :  Festival Pesona Minangkabau 2023 Perkuat Pelestarian Budaya Lokal

Selain itu, Dadan juga mengungkapkan bahwa yang seharusnya menjadi Pj Bupati Jeneponto mendatang hanya Putra Daerah, karena Putra Daerah yang memahami kondisi Jeneponto saat ini, apalagi dalam waktu dekat ini akan menghadapi pemilu 2024.

“Ketika Pj Bupati dari luar yang diamanahkan untuk mengurus Jeneponto selama satu tahun ke depan, tentu harus bekerja lebih ekstra lagi, karena butuh waktu untuk beradaptasi dengan masyarakat pada saat melakukan sosialisasi dan interaksi pra kondisi,” ungkap Dadan.

Tak hanya itu, Dadan juga sangat berharap agar Pj Bupati ini dapat dipimpin oleh Putra asli daerah yang lebih paham dengan situasi dan kondisi Jeneponto secara umum dalam menetralisir persoalan-persoalan yang ada.

“Kami tetap menghargai keputusan ini jika memang Pj Bupati nanti diamanahkan oleh orang dari luar, namun apa salahnya kalau Putra Daerah yang diamanahkan menjadi Pj Bupati, padahal nama yang sudah diusulkan ini merupakan Putra-putra Daerah terbaik di Jeneponto,” tutup Dadan. (Bayu/Mr) 

Penulis : Bayu

Editor : Ikbal

Berita Terkait

Kapolsek Maiwa Pantau Dapur Program Makan Bergizi Gratis, Pastikan Kesehatan Penjamah Makanan
Kapolrestabes Makassar Hadiri Tudang Sipulung Karang Taruna, Ajak Jaga Keamanan Bersama
DPRD Luwu Timur Soroti Sewa Lahan PT IHIP, Desak Audit Menyeluruh
Geger! Penemuan Mayat Perempuan Gemparkan Kawasan Wisata Bantimurung
Wujudkan Perdamaian di Timur Tengah, Presiden Trump Puji Kepemimpinan Presiden Prabowo
Komandan Kodim Maros Kunjungi Lapas Kelas IIB Maros, Perkuat Sinergi Antar Lembaga
DPP Hipakad Terus Dikecam Akibat Kurang Komitmen, Ketua Umum Jadi Sorotan
Masjid Bukan Sekadar Tempat Ibadah, Wali Kota Makassar Ajak Warga Jadikan Masjid Sebagai Pusat Kegiatan Sosial dan Pendidikan

Berita Terbaru

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 10:31 WITA

Kapolsek Maiwa Pantau Dapur Program Makan Bergizi Gratis, Pastikan Kesehatan Penjamah Makanan

Jumat, 31 Oktober 2025 - 10:11 WITA

Kapolrestabes Makassar Hadiri Tudang Sipulung Karang Taruna, Ajak Jaga Keamanan Bersama

Kamis, 30 Oktober 2025 - 23:02 WITA

DPRD Luwu Timur Soroti Sewa Lahan PT IHIP, Desak Audit Menyeluruh

Kamis, 30 Oktober 2025 - 15:34 WITA

Geger! Penemuan Mayat Perempuan Gemparkan Kawasan Wisata Bantimurung

Minggu, 26 Oktober 2025 - 19:41 WITA

Wujudkan Perdamaian di Timur Tengah, Presiden Trump Puji Kepemimpinan Presiden Prabowo

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 10:47 WITA

DPP Hipakad Terus Dikecam Akibat Kurang Komitmen, Ketua Umum Jadi Sorotan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 10:27 WITA

Masjid Bukan Sekadar Tempat Ibadah, Wali Kota Makassar Ajak Warga Jadikan Masjid Sebagai Pusat Kegiatan Sosial dan Pendidikan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 09:23 WITA

Warga Binaan Lapas Maros Nikmati Momen Kebersamaan Lewat Nonton Bareng Film “Kang Mak from Pee Mak”

Berita Terbaru

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA