Gelar Rapimwil dan Muswil di Makassar, Pemuda Muhammadiyah Bantaeng Siap Jadi Tuan Rumah di Tahun 2024

- Editor

Sabtu, 2 Desember 2023 - 22:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATARAKYAT. info, MAKASSAR | Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sulawesi Selatan melaksanakan Rapat Pimpinan Wilayah II (Rapimwil II) dan Pra Musyawarah Wilayah XVIII di Makassar hotel Travellers Phinisi mulai tanggal, 2-4 Desember 2024.

Berdasarkan Surat Permintaan Peserta PWPM Sulawesi Selatan maka setiap Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Kab/Kota di minta 5 orang peserta Rapimwil II dan Pra Muswil XVIII.Oleh karena itu PDPM Kabupaten Bantaeng telah memberikan mandat Ketua beserta 4 orang wakil ketua untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Ketua Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Bantaeng Saripuddin S.Pd menyampaikan bahwa yang akan di bahas di forum Rapimwil II dan Pra Muswil XVIII yaitu Laporan PWPM Sul-Sel, Kriteria Calon Formatur, Calon Tuan Rumah Muswil Ke XVIII PWPM Sul-Sel, Penentuan Panlih dan kepesertaan Muswil PWPM Sulawesi Selatan.

“Di forum Rapimwil II dan Pra Musywil XVIII bahwa Bantaeng siap menjadi Tuan Rumah berdasarkan hasil komunikasi dengan Pj Bupati Bantaeng DR. Andi Abubakar, S. IP,. M. Si.,” kata Saripuddin pada publikasionline.id, Sabtu 02 Desember 2023.

Dijelaskannya bahwa Pj Bupati Bantaeng siap mensukseskan kegiatan tersebut, dan bahkan Ketua PDPM Bantaeng membawa Amanah dari Pimpinan Daerah Muhammadiyah Bantaeng untuk maju sebagai Calon Formatur di Muswil nanti. (iwan/mr)

Penulis : Risal Num Ridwan

Editor : Adhitya Eka

Berita Terkait

Pemerintah Kelurahan Bira Gelar Musrenbang 2026, Serap Aspirasi Warga untuk Pembangunan yang Berbasis Kebutuhan
Perkuat Komitmen Bersih Narkoba, Lapas Kelas IIB Maros Lakukan Tes Urine Petugas dan Warga Binaan
Presiden Prabowo Anugerahkan Tanda Kehormatan Kepada Sejumlah Petani dan Tokoh Pertanian
Asri Tadda Nilai Pilkada via DPRD Berisiko Tanpa Reformasi Politik Daerah
Lapas Kelas IIB Maros Hadiri Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2026 di Kanwil Ditjenpas Sulsel
Perkuat Akuntabilitas, Lapas Kelas IIB Maros Tandatangani Perjanjian Kinerja 2026
Polri Percepat Pemulihan Aceh Tamiang Pasca Banjir Bandang 
Lapas Kelas IIB Maros Gelar Briefing Awal Tahun untuk Perkuat Kinerja dan Disiplin Pegawai

Berita Terbaru

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 18:44 WITA

Pemerintah Kelurahan Bira Gelar Musrenbang 2026, Serap Aspirasi Warga untuk Pembangunan yang Berbasis Kebutuhan

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:20 WITA

Perkuat Komitmen Bersih Narkoba, Lapas Kelas IIB Maros Lakukan Tes Urine Petugas dan Warga Binaan

Kamis, 8 Januari 2026 - 07:10 WITA

Presiden Prabowo Anugerahkan Tanda Kehormatan Kepada Sejumlah Petani dan Tokoh Pertanian

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:23 WITA

Asri Tadda Nilai Pilkada via DPRD Berisiko Tanpa Reformasi Politik Daerah

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:07 WITA

Lapas Kelas IIB Maros Hadiri Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2026 di Kanwil Ditjenpas Sulsel

Selasa, 6 Januari 2026 - 15:47 WITA

Polri Percepat Pemulihan Aceh Tamiang Pasca Banjir Bandang 

Selasa, 6 Januari 2026 - 15:22 WITA

Lapas Kelas IIB Maros Gelar Briefing Awal Tahun untuk Perkuat Kinerja dan Disiplin Pegawai

Rabu, 31 Desember 2025 - 20:08 WITA

3.374 PPPK Paruh Waktu di Kabupaten Luwu Resmi Terima SK dari Bupati

Berita Terbaru

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA