MATARAKYAT.info, LUWU UTARA | Angin Puting beliung disertai hujan deras menerjang puluhan rumah warga di Desa Tarobok Kec. Baebunta Kab. Luwu Utara. (16/4/2023) sekitar pukul 16.00 WITA.
Angin puting beliung yang disertai dengan hujan deras tersebut menimbulkan kerusakan pada 72 init rumah milik warga yang mayoritas terbuat dari kayu.
Beruntung peristiwa tersebut tidak menimbulkan korban jiwa namun kerugian material diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Akibatnya puluhan warga harus mengungsi kerumah tetangganya yang tidak terkema dampak dari angin beliung tersebut.
Respon cepat Gubernur SulSel, Andi Sudirman Sulaiman yang langsung memerintahkan agar sesegera mungkin untuk salurkan bantuan kelokasi bencana.
Andi Sudirman Sulaiman melalui Dinas Sosial Prov. SulSel meminta untuk segera menyalurkan bantuan kepada korban bencana.
Bantuan tersebut diserahkan oleh Dinas Sosial Prov. SulSel yang diwakili oleh Kepala Bidang Perlindungan dan Jaminan Sosial Herman dan juga menyampaikan ucapan bela sungkawa yang mendalam dan sangat perihatin atas musibah bencana angin puting beliung yang terjadi.
Adapun bantuan yang diberikan berupa beras 1 ton, mie instan 100 dos, air mineral 50 dos dan terpal 25 lembar.
Data Korban, Ukuran rmh serta persentase kerusakan yang diterima redaksi dari Dinso Prov. Sulsel adalah sebagai berikut :
Dusun Perangian
1). Lk. Jumadi, 45 tahun, Tani, ukuran 7×12 m, Tk. Kerusakan 100 %.
2). Lk. Rasid, 39 thn, Tani, ukuran 5x9m, kerusakan 50 %.
3). Lk. Sampa, 60 thn, ukuran 6×12 m, kerusakan 30%
4). Lk. Nasir, 30 tahun, ukuran 7×6, 30 %
5). Lk. Arsamsi, 27 thn, ukuran 7×12 m, kerusakan 50%
6). Pr. Tuo, 45 thn, Tani, ukuran 7×12 m, kerusakan, 40 %.
7). Lk. Ramangsi, 33 thn, 6×10 m, kerusakan 50%.
8). Lk. ADI, 30 thn, Tani, rumah kayu 7×9 m, kerusakan 40 %.
9). Lk. Saing, 50 thn, 7×9 m, kerusakan 40 %.
10). Lk. Raba, 60 thn, Tani, rumah kayu 7×11 m, kerusakan 70 %.
11). Lk. Rasing, 50 thn, Tani, rumah kayu 9×12 m, kerusakan 80 %
12). Lk. Addang, 40 thn, Tani, rumah kayu 5×10 m, kerusakan 400 %.
13). Cokling, 40, 7×12 m, 60 %
14). Balende, 60 thn, 7×10 m, 80 %
15). Pr. Bena, 60 thn, 7×10 m, 80 %
16). Pr. Pida, 60 thn, 9×12 m, 40 %
17). Lk. Misral, 30 thn, 4×9 m, 30 %
18). Lk. Jidang, 40, 9×12, 30 %
19). Komarudin, 50, 6×10 m, 40
20). Mule, 40, 6*10, 60
21). Nusuri, 60 thn, 7×10 m, 30 %
22). Pr. Nama, 50, 9×12, 40 %
23). Rustan, 50, 7*10, 30
24). Sabaruddin, 40, 7*10, 40
25). Jatman, 40, 7*10, 30
26). Erwin, 31, 5*9, 30
27). Pr. Ida, 45, 510,30
28). Mansyur, 50,710,30
29). Dasi, 40, 710, 30
30). Saharuddin R, 40,710,30
31).Sampe S, 35, 712, 30.
32). Marasing, 50, 712, 30
33). Darman, 40, 710, 30
34). Aris, 40, 710, 30
35).taming, 45, 710, 40
36). Beddu Kadir, 50, 712. 60
37).Sainal, 50, 710, 80
38). Arifin, 40, 107, 30
39). Pian, 30, 107, 35
40). Siman, 50, 712, 30
41). H. Rama, 60, 710, 30
42). Saharuddin E. 40, 710, 30
43). Thamrin, 50, 710.30
Dusun Awo Awo Baru
1). Pr. Jika, 70 thn, 6×10 m, 50 %
2). Juma, 70 thn, 7×5 m, 60 %
3). Dasi, 43 thn, 9×6 m, 5 %
4). Kama, 30 thn, 9x 7 m, 5 %
5). Pr. Mara, 55 thn, 4×6 m, 3 %
6). Pr. Upa, 56 thn, 6×9 m, 3 %
7. Pr. Sia, 50 thn, 12 x 7 m, 5 %
8). Pr. Madia, 70 thn, 6×9 m, 5 %
9). Eleng, 30 thn, 6×9 m, 5%
10). Harianto, 30 thn , 5×7 m, 5%
Dusun Tirowali
1). Armansyah, 40 thn, 7×14 m, 5%
2). La hamma, 33 thn, 7×14 m, 5%
d. Dsn. Tolibukang
1). Pr. Nuraeda, 45, 7×9 m, 20 %
2). Pr. Hayyang, 50, 5×7 m, 30 %
3). Wahyu, 37 thn, 5×8 m, 20 %
Dusun Awo Awo
1). Eliansyah, 36 thn, 7×16 m, 40 %
2). Alimin, 45 thn, 7×14 m, 30 %
3). Dirmann, 45 th, 7×14 m, 30 %
4). Lette, 38 thn, 7×14, 30 %
5). Arifin, 34 thn, 7×14 m, 30 %
6). Sadduman, 48 thn, 8×14 m, 20 %
7). Saleh, 50 thn, 7×16 m, 10 %
8). Ancu, 60 thn, 8×16 m, 5%
9). Jumadi, 54 thn, 8×16 m, 5%
10). Tewang, 60 thn, 7×12, 5 %
11). A. Paisal, 54 thn, 8×13 m, 10 %
12). Nedi, 60 thn, 8×13 m, 20 %
13). Rusli, 60 thn, 8×14 m, 5 %
14). Batto, 70, 6×15 m, 5 %. (bdr/mr)