Gemapatas 1 Juta Patok, IDP Beri Apresiasi BPN Lutra

- Editor

Sabtu, 4 Februari 2023 - 17:37 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MR-LUTRA, SULSEL | Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Luwu Utara memasang patok sebagai batas pada sejumlah bidang tanah di Luwu Utara, Jumat (3/2). Pemasangan patok ini guna mencegah konflik atau sengketa yang mungkin timbul akibat batas tanah.

Gema Patas (Gerakan Masyarakat Pemasangan Tanda Batas ini serentak dilakukan di seluruh Indonesia yang dicanangkan oleh Kementerian Agraria  dan Tata Ruang, Badan Pertanahan Nasional (BPN). Di Luwu Utara, pemasangan patok tanah dilakuan di Desa Sepakat Kecamatan Masamba.

Kepala BPN Luwu Utara, Taufik mengatakan Pemasangan patok ini merupakan rangkaian program PTSL dari BPN. Secara keseluruhan di Luwu Utara ada 1.500 patok batas tanah. Jumlah tersebut merupakan bagian dari 1 juta patok yang dipasang oleh Kementerian Agraria Tata Ruang / BPN di seluruh Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dari laporan di lapangan kita bahkan sudah ada 1600 lebih patok yang terbagi, ini adalah bagian dari upaya kita dalam rangka melakukan percepatan terhadap batas tanah,” terang Taufik.

Sementara itu, Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani mengapresiasi program dan capaian kinerja BPN Luwu utara. Ia menyebut capaian tersebut atas dukungan semua pihak.

BACA JUGA :  Tindalanjuti Tuntutan Aliansi Serikat Pekerja, Pemkab Morowali Lakukan Audiensi Bersama SPN

“Capaian yang ada tercipta atas dukungan kita semua terkhusus partisipasi masyarakat. Untuk itu melalui program ini kita berharap tidak ada lagi konflik maupun sengketa yang terjadi di tengah masyarakat sesuai tujuan gema patas yaitu anti cekcok dan anti caplok,” tutur bupati yang karib disapa IDP ini.

Indah pun mengimbau semua program pertanahan harus dimaksimalkan atau diselesaikan. Hal itu penting untuk dilakukan mengingat hal ini terkait legalitas kepelimilikan lahan yang dimiliki setiap masyarakat. 

Diketahui, pada 2022 BPN Luwu Utara merealisasikan Program PTSL sebanyak 6.400 bidang, Redistribusi Tanah 5.000 bidang, kegiatan lintas sektor dan budidaya perairan 200 bidang, serta Pengadaan Bidang Tanah sebanyak 2.460 Bidang.

Sementara untuk 2023 BPN memiliki target PTSL 6.800 Ha yang diselenggarakan di lima desa dua kelurahan. Untuk Redistribusi Bidang Tanah 5000 bidang yang akan dibagikan di 15 desa/kelurahan, serta lintas sektor 429 bidang terdiri dari 300 untuk UMKM dan 129 untuk nelayan budidaya. (bdr/mr)

Berita Terkait

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo
Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat
Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah
Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene
Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya

Berita Terbaru

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 11:37 WITA

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Jumat, 22 November 2024 - 00:42 WITA

Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo

Selasa, 19 November 2024 - 07:18 WITA

Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 04:32 WITA

Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning

Sabtu, 16 November 2024 - 21:04 WITA

Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah

Jumat, 8 November 2024 - 15:04 WITA

Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Kamis, 7 November 2024 - 15:59 WITA

Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya

Rabu, 6 November 2024 - 00:16 WITA

Tiga Pria Kedapatan Membawa Miras Jenis Ballo Diamankan Personil Polsek Tamalate

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA