Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani Resmikan Pasar UMKM Satu Atap

- Editor

Senin, 2 Januari 2023 - 15:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MR-LUWU UTARA, SULSEL | Hari pertama di Januari 2023 dimanfaatkan Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani untuk meresmikan Pasar UMKM Satu Atap di Desa Tandung Kecamatan Malangke.

Kendati resmi dimanfaatkan Minggu (1/1/2023), Indah juga mendorong para pedagang untuk merambah pasar digital/ penjualan secara online.

“Pasar ini ditujukan untuk nelayan/ penjual ikan. Dan yang paling penting setelah pasar dibangun, diharapkan pasar UMKM ini betul-betul difungsikan supaya mudah menyebarluaskan informasi bahwa di Desa Tandung ada pasar,” kata Indah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di Lutra, lanjut Indah, sektor perikanan memberikan kontribusi terbesar kedua terhadap PDRB setelah sektor perkebunan.

“Melihat kontribusinya terhadap perekonomian kita, maka tidak salah pemerintah memberikan atensi lebih terhadap perikanan di Lutra. Salah satunya juga dengan memberi perlindungan ketenagakerjaan kepada 1666 nelayan yang dibayar preminya tiap bulan oleh Pemda selama tiga tahun belakangan,” ucap Indah.

“Hal ini tentu untuk memberikan rasa nyaman dan aman kepada nelayan mengingat risiko pekerjaan yang rentan. Misal jika terjadi sesuatu seperti kecelakaan kerja, maka para nelayan kita akan mendapatkan hak yang telah ditentukan yang tertuang dalam MoU dengan BPJS Ketenagakerjaan,” jelas isteri dari Anggota DPR RI, Muhammad Fauzi ini.

BACA JUGA :  Pemuda Muhammadiyah Sukses Laksanakan Rapimwil, Ini Kata Ketua PW Sulsel

Terkait permodalan, Indah berharap para nelayan mengambil kesempatan untuk mengakses program pembiayaan UMi. Program merupakan kerjasama Pemda dengan Pusat Investasi Pemerintah dengan menyediakan fasilitas pembiayaan maksimum Rp20 juta/debitur bagi usaha ultra mikro. Ini tanpa agunan karena Pemda memberi subsidi bunga 0 persen.

Pada kesempatan itu, Indah juga mengapresiasi Anggota DPRD, Ibrahim yang telah mengusulkan pasar UMKM tersebut.

“Saya ucapkan terima kasih dan apresiasi kepada Pak Ibrahim. Jadi pasar ini beliau usulkan ke pemda, dan kalau menjadi prioritas kenapa tidak diwujudkan,” pungkas bupati perempuan pertama di Sulsel ini.

Sebelumnya, Anggota DPRD, Ibrahim juga menyampaikan bahwa pasar tersebut merupakan usulan masyarakat.

Masyarakat mengusulkan ini, saya teruskan ke ibu bupati dan direspon. Ini penting kita lakukan untuk sektor perikanan khususnya bagi penjual ikan.

Terima kasih kepada ibu bupati dan pak ketua atas bantuannya sehingga pembangunan ini terlaksana dan akhirnya dimanfaatkan,” tutur Ibrahim. (badar/mr)

Berita Terkait

Kuasai Lahan Selama 30 Tahun, Daeng Alle Secara Tegas Mengatakan Pernyataan Ansar Bin Naro Itu Tidak Benar
Ciptakan Keluarga Sakinah, KUA Bantimurung Laksanakan Bimbingan
Dituding Sebagai Pusat Aktivitas Jaringan Penyelewengan BBM Bersubsidi, Ketua Umum Kompak Indonesia : Tidak Ada Aktivitas Mencurigakan di SPBU Depan Coca Cola Makassar
Sepekan Operasi Zebra Pallawa 2024, Satlantas Polrestabes Makassar Tindak 2.466 Pelanggaran
Dinyatakan Tidak Bersalah, Kuasa Hukum Minta Nama Baik Plt. Bupati Maros Dipulihkan
Aktivis Lemkira Indonesia Nilai Proyek Preservasi Jalan BTS Makassar-Maros 2024 Buruk
Upacara Pelepasan Presiden RI ke-7 Joko Widodo di Istana Merdeka Dipimpin Presiden Prabowo Subianto
Pidato Pertama, Presiden Prabowo Tegaskan Swasembada Pangan dan Energi sebagai Prioritas Utama

Berita Terbaru

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 03:24 WITA

Kuasai Lahan Selama 30 Tahun, Daeng Alle Secara Tegas Mengatakan Pernyataan Ansar Bin Naro Itu Tidak Benar

Jumat, 25 Oktober 2024 - 21:19 WITA

Ciptakan Keluarga Sakinah, KUA Bantimurung Laksanakan Bimbingan

Jumat, 25 Oktober 2024 - 15:36 WITA

Dituding Sebagai Pusat Aktivitas Jaringan Penyelewengan BBM Bersubsidi, Ketua Umum Kompak Indonesia : Tidak Ada Aktivitas Mencurigakan di SPBU Depan Coca Cola Makassar

Jumat, 25 Oktober 2024 - 07:02 WITA

Sepekan Operasi Zebra Pallawa 2024, Satlantas Polrestabes Makassar Tindak 2.466 Pelanggaran

Kamis, 24 Oktober 2024 - 21:50 WITA

Dinyatakan Tidak Bersalah, Kuasa Hukum Minta Nama Baik Plt. Bupati Maros Dipulihkan

Senin, 21 Oktober 2024 - 04:12 WITA

Upacara Pelepasan Presiden RI ke-7 Joko Widodo di Istana Merdeka Dipimpin Presiden Prabowo Subianto

Senin, 21 Oktober 2024 - 02:14 WITA

Pidato Pertama, Presiden Prabowo Tegaskan Swasembada Pangan dan Energi sebagai Prioritas Utama

Minggu, 20 Oktober 2024 - 03:44 WITA

Gelar Jamuan Santap Siang di Istana Negara, Presiden Jokowi Pamit dengan Kabinet Indonesia Maju

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA