Keluarga Korban Kasus Pencabulan di Bulukumba Minta Segera Dilakukan Tes DNA

- Editor

Minggu, 20 November 2022 - 03:37 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MR-BULUKUMBA, SULSEL  | Korban kasus pencabulan yang terjadi 27 April 2022 silam di Lingkungan Banyoro, Kelurahan Tanuntun, Kecamatan Herlang, Kab. Bulukumba terhadap HS  hingga kini belum mendapatkan titik terang dari pihak PPA Polres Bulukumba.

Pihak keluarga korban sudah lama menunggu kejelasan dan keluarga korban meminta kepada pihak penyidik PPA Polres Bulukumba untuk segera melakukan proses tes DNA (Deoxyribonucleic Acid) terhadap HS dan segera menindak lanjuti kasus tersebut sesuai dengan LP Nomor : STTLP/B/298/V/2022/SPKT/POLRES BULUKUMBA/POLDA SUL SEL, agar pelaku bisa mempertanggungjawabkan perbuatannya, karena masyarakat dan keluarga korban butuh kepastian hukum.

“Kasihan, keluarga korban ini semua orang tidak tahu apa-apa, jadi masalah ini diserahkan penuh kepada saya,  korban juga jiwanya sudah terguncang, korban saat ini sudah melahirkan dan pelaku juga tidak mahu mengaku dan pertanggung jawabkan perbuatannya, jadi kami minta kepada penyidik ataupun Kanit PPA Polres Bulukumba bekerja semaksimal mungkin, jangan melihat orang bodoh tambah mahu di bodohi ” ungkap Sudirman Abd. Fattah S.Sos.  Kepala Lingkungan Banyoro.

Sementara itu pihak Polres Bulukumba membenarkan adanya laporan HS dan sudah menerima laporan tersebut “betul korban sudah melahirkan cuma sekarang kita belum bisa melakukan tes DNA berhubung anakny masih kecil, kasihan kalau anak sekecil itu dikasih pulang balik ” ucap Kanit PPA Polres Bulukumba.

“Harusnya ini dimediasi saja sama ibu lurah dan pemerintah setempat dan dilakukan secara adat, tapi susah juga karena pelaku tidak mengaku juga, biar dia mati asal kebenaran itu yang di ucapkan pada saya ” jelas Kanit PPA Polres Bulukumba.

Kanit PPA Polres Bulukumba menyampaikan bahwa untuk tes DNA itu sebenarnya biayanya mahal  bahkan sampai 20 juta rupiah, harusnya ini dipakai saja untuk mediasi sesuai adat.

Sudirman Abd. Fattah, S.Sos menambahkan bahwa pihak korban meminta ini harus diproses hukum, karena sudah pernah ditempuh jalan baik cuma pelaku yang tidak mau,  jadi pihak keluarga korban berharap agar pelaku bisa mempertanggungjawabkan perbuatannya sesuai hukum yang berlaku dan tes DNA harus dilakukan secepat mungkin. (udin_karim@mr)

Berita Terkait

Bawaslu Kecamatan Bastem Utara Menggelar Kegiatan  Pengawasan Partisipatif  dalam Pemilukada 2024
Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo
Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat
Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencar Sosialisasikan Gerakan Antikorupsi Didaerah-Daerah
Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene
Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Berita Terbaru

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 07:01 WITA

Bawaslu Kecamatan Bastem Utara Menggelar Kegiatan  Pengawasan Partisipatif  dalam Pemilukada 2024

Jumat, 22 November 2024 - 11:37 WITA

Bareskrim Polri Berhasil Meringkus DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Jumat, 22 November 2024 - 00:42 WITA

Operasi Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Personil Gabungan Polsek Biringkanaya Berhasil Menjaring Puluhan R2 Menggunakan Knalpot Brong dan 250 Liter Miras Jenis Ballo

Selasa, 19 November 2024 - 07:18 WITA

Kunjungi Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 04:32 WITA

Sentuh Warga Taman Bunga Sudiang Dengan Hati, Pasangan SEHATI Menyala Dibasis Kuning

Kamis, 14 November 2024 - 06:41 WITA

Tim SAR Gabungan Berhasil Menemukan Anak yang Tenggelam di Sungai Biringjene

Jumat, 8 November 2024 - 15:04 WITA

Kapolri Listyo Sigit Prabowo : Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024

Kamis, 7 November 2024 - 15:59 WITA

Dua Orang Mafia Judi Online di Komdigi Jadi DPO, Ternyata ini Perannya

Berita Terbaru

Berita

Salurkan Bantuan, Pemkab Bantaeng Kirim Air Bersih ke Wajo

Minggu, 5 Mei 2024 - 17:34 WITA

Berita

Dinkes Bantaeng Gelar Pemeriksaan Kesehatan untuk Pemudik

Selasa, 9 Apr 2024 - 15:13 WITA

Opini

Partai Politik dan Hak Angket, Perspektif dalam Ilmu Politik

Minggu, 31 Mar 2024 - 15:07 WITA

Berita

Kadis Kominfo Jeneponto Hadiri Musyawarah Lokal ke-IX ORARI

Sabtu, 23 Des 2023 - 18:36 WITA

Berita

Pastikan Aman, Kapolres Bulukumba Cek Gudang Logistik KPUD

Sabtu, 2 Des 2023 - 18:05 WITA

Berita

Diskominfo Pangkep Laksanakan Sosialisasi Website KIM

Kamis, 30 Nov 2023 - 13:33 WITA

Berita

Pemkab Pinrang Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI dan Korpri

Kamis, 30 Nov 2023 - 07:25 WITA

Berita

Gelar Rapat Paripurna, Ada 4 Orang Anggota DPRD Pinrang PAW

Kamis, 23 Nov 2023 - 14:04 WITA

Berita

Lantik PAW PPS Kelurahan Onto, Ini Pesan KPU Bantaeng!

Kamis, 23 Nov 2023 - 11:33 WITA